Karya: Anathapindika
K.
Kan ku topang mata mereka
Kan
ku simpan kau selamanya
Aku hanya lensa kecil
Yang tergantung dibatang
hidung mereka
Yang selalu terkait di
daun telinga mereka
Semua hal yang mereka
lihat
Adalah pandanganku
sehari-hari
Bahkan tak ada satu pun
yang luput dariku
Akulah teman mereka
Mereka yang
membutukanku
Di kala bayang itu
datang
Dan kan ku temani mereka
Mencari hal yang
terlihat
Namun disaat ku tak mampu
lagi
Mereka anggapku patung
bodoh
Yang slalu tergeletak di
sudut yang tak terlihat
Dimana…?
Dimana kenangan kita?
Apa kau anggap dulu hanya cerita kosong
Kau putuskan begitu saja janji persahabatan
kita
Bahkan kau hempaskan semua permata ini
Hati ini perih,
Tak mampu menghela
Semua sirna dalam kelam
Namun jiwa ini untukmu
Sekalipun luka kan membusuk
Dilubuk hati yang sirna
Tidak ada komentar:
Posting Komentar